Rekomendasi ide dan peluang usaha serta cara menemukannya

- Sabtu, 25 Maret 2023 | 14:44 WIB
Ilustrasi bisnis UMKM (Unsplash/Dan Burton)
Ilustrasi bisnis UMKM (Unsplash/Dan Burton)

Bisnika - Jika berbicara bisnis, pasti tidak akan lepas dari namanya ide dan peluang usaha. Banyak orang yang tidak mengetahui perbedaan kedua istilah tersebut. Walaupun memang kedua istilah digunakan seseorang untuk mengembangkan bisnis baru.

Seringkali pula Anda akan menemukan seseorang terjebak dalam ide usaha, tanpa melihat dan mempelajari peluang usaha. Akibatnya akan berimbas pada usaha yang semakin terpuruk.

Perbedaan ide dan peluang usaha

Banyak usaha yang sukses berawal dari kemampuan pemiliknya mengidentifikasi masalah terkait permintaan pasar. Ada juga yang sukses dengan masalah pribadi yang kemudian menjadi ide usaha.

Baca Juga: HanAll Biopharma buka pendaftaran program fellowship industri farmasi 2023

Tentunya semua kesuksesan bisa Anda raih dengan jalan yang berbeda-beda, baik itu melalui ide atau peluang usahanya. Rumus balik sederhananya yaitu peluang bisnis sama dengan mengukuhkan sebuah ide.

Dengan begitu, hasilnya gabungan dari ide usaha dan kebutuhan pasar. Sehingga, kesimpulannya ide usaha adalah sebuah rancangan yang tersusun dalam pikiran, gagasan dan bentuk lainnya.

Sementara peluang usaha yaitu kesempatan yang dimiliki seseorang untuk mencapai tujuan dengan menggunakan sumber daya yang ada.

Salah satu faktor yang mewujudkan keberhasilannya yaitu memanfaatkan peluang secara kreatif dan inovatif.

Baca Juga: 7 Langkah menghadapi lonjakan permintaan saat bulan puasa Ramadan

Kriteria ide yang layak menjadi peluang usaha

Ada beberapa kriteria ide yang layak menjadi peluang usaha, karena semua ide tidak bisa Anda jadikan sebuah peluang usaha. Yuk, simak informasi lengkapnya berikut ini!

1. Ide bisa diubah menjadi produk dan layanan yang nyata

Sebagai seorang pengusaha, ide dan peluang usaha merupakan dua hal yang tidak bisa Anda pisahkan.

Halaman:

Editor: Dion Yudhantama

Tags

Terkini

5 Tips berjualan takjil saat bulan puasa Ramadan

Kamis, 23 Maret 2023 | 16:07 WIB

5 Langkah mempersiapkan bisnis hampers, catat ya!

Senin, 20 Maret 2023 | 11:45 WIB

5 Cara memaksimalkan penjualan di marketplace

Jumat, 3 Maret 2023 | 20:22 WIB
X